1. Autodrive
tampilan kontrol autodrive |
Akan tetapi, ada yang disayangkan dari kontrol ini, yaitu sistem kontrolnya belum senyaman Touchdrive di Asphalt 9 yang mana akan muncul opsi pilihan yang bisa kita pilih mau ke Arah Mana mobil kita berbelok.
2. Grafik Cukup Bagus
Tidak lengkap rasanya jika tak membahas bagaimana grafik yang ditampilkan game ini, dari game dengan ukuran yang cukup terjangkau bagi saya sudah cukup baik tampilan grafil mobil dan lingkungan pada lintasan di Game ini.
3. Koleksi Mobil Banyak
pemilihan mobil |
Hal yang tidak boleh lupa dari game balap ya "Mobil" itu sendiri, disini saya melihat ada banyak mobil yang ditawarkan dari yang level ter rendah sampai level tinggi, mobil juga dapat kita upgrade untuk meningkatkan performanya loh.
4. Banyak Stage
Hal menarik lainnya yaitu terdapat banyak stage yang dapat kita mainkan, dan ternyata pemilihan stage-nya agak mirip dengan tampilan pada Asphalt 9 dimana stage akan ditampilkan bertahap dari bawah ke atas.
Gameplay
Berikut tampilan video permainan dari game City Racing 2:
0 Comments